30 Detik di Timang-Timang di atas Gondola Pulau Timang Gunung Kidul, Yogyakarta

30 Detik di Timang-Timang di atas Gondola Pulau Timang Gunung Kidul, Yogyakarta

Yogyakarta
JEJAKLANGKAHKU - Sebenarnya terdapat 2 cara menyeberang ke Pulau Timang dari sisi tepi pantai bukitnya, pertama dengan menggunakan gondola (semacam kereta kecil yang diluncurkan di atas tali) dengan waktu tempuh sekitar 30 detik, atau cara lainnya adalah dengan berjalan kaki menyeberangi jembatan gantung yang terbuat dari kayu yang digantung dengan tali dimana lama waktu tempuhnya bergantung pada tingkat keberanianmu apakah akan berjalan dengan perlahan-lahan, sedikit berlari, berlari penuh ataupun malahan banyakan berhentinya karena tujuannya berfoto di atas jembatan dengan hamparan laut pantai selatan di bawahnya yang siap menghempaskan deburan ombaknya yang dahysat dan bisa bikin kamu terkaget-kaget, bahkan basah karena terkena percikan air ombaknya. (more…)
Read More