Wisata dengan Tema Transportasi pertama di Asia Tenggara hadir di Museum Angkut, Batu Malang

Malang
[caption id="attachment_1063" align="aligncenter" width="690"] Zona Hollywood - Museum Angkut, Batu Malang[/caption] JEJAKLANGKAHKU - Belum setahun usianya sejak dibuka pada 9 Maret 2014 lalu, Museum Angkut di Batu, Malang ini membuat saya berdecak kagum. Gak nyangka kalo di negara kita ini sudah bisa membuat museum seindah ini, sampai-sampai ada bagian dari Museum Angkut ini yang membuat saya berasa sedang berada di Universal Studio negara lain. Ya nuansa itu terasa banget ketika kita masuk di Zona Gangster dan Broadway dari bagian Museum Angkut ini. (more…)
Read More