Mau ke Teluk Kiluan Lampung? Yuk Simak Ulasan Situasi & Kondisi di Sekitarnya !

Lampung
[caption id="attachment_2696" align="aligncenter" width="474"] Gerbang Utama Menuju Teluk Kiluan Lampung[/caption] JEJAKLANGKAHKU - Sudah lihat lumba-lumba belum mba? begitulah sapaan beberapa orang yang saya temui kala menjelajah Lampung dan sekitarnya beberapa hari yang lalu. Sempat bertanya-tanya juga, apa bedanya wisata lumba-lumba disini dengan wisata lumba-lumba yang pernah saya kunjungi di pantai Lovina, Bali ? (more…)
Read More